- SURAT EDARAN KIP KULIAH 2022
- Kalender Akademik STAIMA TA 2022/2023
- Beasiswa Peningkatan Prestasi dan Akademik (BPPA) dan Beasiswa Tahfizh Qur’an tahun 2022.
- LIBUR AWAL PUASA, JAM OPERASIONAL PELAYANAN, DAN CUTI BERSAMA HARI RAYA IDUL FITRI 1443 H TAHUN 2022 BAGI DOSEN DAN TENAGA KEPENDIDIKAN DI LINGKUNGAN STAI MA’HAD ALY AL-HIKAM MALANG
- PERPANJANGAN PENUNDAAN PTM TERBATAS
- SURAT EDARAN PENUNDAAN PTM TERBATAS SEMESTER GENAP TAHUN AKAMEMIK 2021/2022
EVALUASI DAN MONITORING PENERIMA BEASISWA PRODI PAI
Berita Terkait
- Flowchart layanan siakad
- Beasiswa S2 Alumni STAIMA : 12 Juta Sampai Lulus
- STAIMA Resmi Mengadakan "Kongres Mahasiswa" Ke-1, sekaligus Pemilihan Umum Ketua ORMAWA Kepengurusan
- Alur Pendaftaran PMB STAIMA 2022 Terbaru
- Pemprov Lakukan Kunjungan Evaluasi Beasiswa Madin
- Meningkatkan Kompetensi Dosen dan e-Jurnal menjadi prioritas STAIMA Al- Hikam Malang
- Pascasarjana STAI Ma’had Aly Al-Hikam Malang Siap Go Internasional
- Pengumuman Pemenang Lomba Menjadi Penutup Kegiatan MUSA 2022
- Terus Berbenah,STAIMA Al-Hikam Malang Upgrading Dosen dan Buka Layanan Aspirasi Dan Pengaduan Online
- Menggandeng STAIMA, JMM Ajak Mahasiswa Tangkal Ancaman Paham Radikalisme

Staima-alhikam.ac.id — Mahasiswa penerima beasiswa lingkup Program Studi PAI mendapat pengarahan sekaligus monitoring dan evaluasi (monev) dari Ketua Program Studi (KAPRODI) PAI STAIMA Al-Hikam Malang Imam Athoir Rokhman, M. Pd didampingi Sekretaris prodi PAI Muhammad Syauqillah S.E., M.E. Kegiatan dilaksanakan pada Sabtu, 11 Juni 2022 di Aula Gedung Merah Lt.3 STAIMA Al-Hikam Malang dan dihadiri oleh 27 mahasiswa dari total 36 penerima beasiswa yang seharusnya hadir.
“ Monev ini akan dilakukan secara berkala, untuk menjalin komunikasi dan melihat progres studi mahasiswa yang mendapat beasiswa KIP, kitab, maupun tahfidz. dari angkatan tahun 2019-2021” Tutur Imam Athoir Rokhman, M. Pd
“ Saya berharap kegiatan seperti ini jangan disimpulkan prodi menekan kalian. Monitoring dan evaluasi semacam ini sebagai wadah agar kita bisa bersinergi untuk kepentingan bersama dan terlebih sebagai wadah mengeksplore bakat-bakat kalian. Mahasiswa bidikmisi harus beda dengan mahasiswa reguler. Harus lebih rajin dan berprestasi serta mempunyai peranan penting dikampus.” Tambah kaprodi
Acara terakhir ditutup dengan sesi foto bersama dengan Ka. Prodi dan Sekretaris Prodi. (IIN)